Video Menakjubkan proses Penyebaran Spora Jamur

       Jamur merupakan salah satu  tumbuhan tingkat rendah yang menarik di teliti, sampai saat ini sudah ada 70.000 spesies jamur yang sudah diidentifikasi. Baru-baru ini ilmuan dari Miami University di Ohio menemukan cara jamur menyebarkan sporanya ke Udara.

         Spora jamur dilepaskan ke udara dengan kecepatan sampai 100km/jam. Temuan mengenai kecepatan jamur melepaskan sporanya terungkap dengan menggunakan kamera canggih yang mampu merekam 1 juta gambar perdetik.

       Dikutip dari nationalgeographic.co.id"Kami mengetahuinya setelah merekam jamur dengan kamera yang mampu merekam 1 juta gambar per detik," kata Nicholas Money, profesor botani dari Miami University. Dibantu dengan siswa-siswanya, Money mengambil 10 gambar yang menunjukkan gerakan jamur melepas spora. Tanpa kamera, pelepasan spora ini tidak terlihat mata.

Berikut ini video menakjubkan Cara Pelepasan spora Jamur dengan kecepatan 100 km/jam


Sumber video nationalgeographic.co.id

6 Responses to "Video Menakjubkan proses Penyebaran Spora Jamur"

  1. wow.. kecepatannya 100km/jam hehe..
    nice video bro..

    BalasHapus
  2. Itulah kuasa tuhan dalam tanaman tak berakal

    BalasHapus
  3. bisa lebih cepat ga?? soalnya gue udah telat nih,,
    seandainya aja bisa 400mile/hour..
    hahahha..

    BalasHapus