SYSTEM ORGAN DAN PERANNYA

Di dalam tubuh hewan tingkat tinggi seperti vertebrata, terdapat bermacam sistem
organ. Berkut disajikan Tabel mengenai Sistem Organ dengan penyusunnya dan perannyai.
No.
Sistem Organ
Organ Penyusunnya
Fungsinya
1.
Pencernaan makan-
(digesti).
Mulut, lambung, hati,
pankreas, usus, dll
Memecah makanan
an agar dapat iserap
oleh tubuh.
2
Peredaran darah dan limfe. (sirkulasi/ transportasi)
Jantung, nadi, vena, kelenjar limfe
Mengedarkan zat/ mengangkut zat Melindungi dari bibit bibit penyakit.
3
Pernapasan (respirasi)
Hidung, laring, tenggorok, paru-paru.
Menyuplai oksigen
Mengeluarkan zat
sampah (CO2 dan
uap air).
4
Pengeluaran (ekskresi)
Ginjal, kandung kemih, ureter, uretra, kulit.
Mengeluarkan zat
sampah.Menjaga
keseimbangan cairan sekitar sel.
5
Perkembangbiakan
(reproduksi)
Testes, ovarium, uterus, vesica, seminalis, dll
Perkembangbiakan
Melindungi dari
kepunahan jenisnya
6
Rangka (skeleton)
Tengkorak tulang
belakang, tulang rusuk, anggota gerak.
Pelindung dan
penunjangTempat
melekat otot
Membentuk sel darah
7
Otot
Otot dan tendon
Alat gerak
8
Saraf
Otak, sumsum tulang , serabut saraf, simpul saraf, alat indera.
Menyadari akan kondisi lingku ngan.Mengontrol
tingkah laku. Mengatur
fungsi organ tubuh
9
Hormon (endokrin
Tiroid, hipofisis, adrenal, pankreas, dan lain-lain.
Sebagai kontrol kimia Mengatur fungsi organ
tubuh.
Seluruh sistem organ tersebut saling berinteraksi, saling menunjang atau saling
berpengaruh dan membentuk satu tubuh yang dikenal dengan istilah individu.
Apabila terjadi gangguan pada salah satu sistem organ pada individu maka
sistem organ yang lain juga mengalami gangguan. Oleh karena itu, menjaga keseimbangan fungsi suatu sistem organ berarti menjaga keselarasan kerja
antara sistem organ, dan dapat menjadikan tubuh tetap sehat. Jadi individu
merupakan satu organisme yang tubuhnya tersusun oleh berbagai sistem organ
yang saling berhubungan.

0 Response to "SYSTEM ORGAN DAN PERANNYA"

Posting Komentar